Home » HEADLINE (page 52)

HEADLINE

Polres Belitung Timur Laksanakan Pengamanan Rapat Koordinasi Persiapan Penerimaan Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup Beltim

Polres Belitung Timur-Hubungan Masyarakat, Manggar. Polres Belitung Timur melaksanakan Pengamanan Rapat Koordinasi Persiapan Penerimaan Pendaftaran Bakal Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati dalam Pemilihan Serentak tahun 2024 bertempat di Hotel Oasis. Sabtu (24/08/2024) Malam. Kegiatan Rapat tersebut dihadiri oleh Dandim O414 Belitung Letkol Inf Karuniawan Hanif Arridho,S.E.,M.M., Asisten I Pemda Kab. Beltim Drs. Sayono, Ketua KPUD Kab. Beltim Marwansyah, Kepala ...

Read More »

Polres Belitung Timur Mengikuti Pelaksanaan Audit Kinerja Wilayah I dan Tahap II T.A 2024 oleh Tim Itwasum Polri

Polres Belitung Timur-Hubungan Masyarakat, Manggar. Polres Belitung Timur Mengikuti Audit Kinerja Wilayah I dan tahap II T.A. 2024 oleh Tim Itwasum Polri di Aula Tribrata Polres Belitung. Sabtu(24/08/2024). Kedatangan Tim Audit Kinerja Itwasum Polri TA 2024 tersebut dalam Rangka Audit Kinerja Aspek Pelaksanaan dan Pengendalian. Kegiatan dipimpin Brigjen Pol Agus Saripul Hidayat, M.H. Irwil I Itwasum Polri, dengan Ketua Tim ...

Read More »

Ratusan Personel Polresta Pangkalpinang Amankan Aksi Kawal Putusan MK Di Titik Nol Kilometer Pangkalpinang

Kepolisian Resort Kota (Polresta) Pangkalpinang menerjunkan ratusan personel untuk melakukan pengamanan aksi kawal putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait isu pengesahan RUU Pilkada oleh DPR RI. Aksi tersebut berlangsung di tugu titik Nol Kilometer Kota Pangkalpinang, Jumat (23/8/24). Karo Ops Polda Bangka Belitung Kombes Pol Muh Akbar Thamrin mengatakan pihaknya telah menyiagakan 134 personel gabungan dari Polresta Pangkalpinang. “Ada 134 personel ...

Read More »

Polres Belitung Timur Terima Penghargaan Terbaik Pertama Dalam Penilaian IKPA Semester 1 T.A. 2024 Kategori Pagu Lebih Dari 10 Miliar

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Tanjung Pandan. Polres Belitung Timur menerima penghargaan dari Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Tanjung Pandan yaitu sebagai satuan kerja (Satker) dengan nilai IKPA terbaik Pertama Semester 1 TA. 2024 Kategori Pagu Lebih Dari 10 Miliar   Momen penyerahan penghargaan tersebut berlangsung dalam kegiatan Forum Konsultasi Publik Serta Apresiasi Kinerja Satker ...

Read More »

Christ Mareti Pelatih Tim Voli Putri Polda Babel Ternyata Seorang Bhayangkari, Kini Berjuang Di Kejuaraan Kapolri Cup 2024

Nama Christ Mareti mungkin tak asing lagi ditelinga para Atlet khususnya didunia olahraga Atletik dan Voli di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Dia adalah mantan atlet kebanggaan yang dimiliki Bangka Belitung ditahun 2000an. Sejumlah prestasi serta medali sukses disumbangkan olehnya untuk Bangka Belitung. Sudah vakum beberapa tahun didunia olahraga, Ia kini kembali melanjutkan kiprahnya didunia olahraga khususnya Voli. Ia kini ditunjuk ...

Read More »

Tim Dalmas Gabungan Polres Belitung Timur Berhasil Bubarkan Massa Yang Anarkis Di Kantor KPUD Beltim

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat. – Manggar. Kantor KPUD Belitung Timur terlihat mencekam, banyak massa yang menggeruduk karena keberatan dengan hasil pelaksanaan Pemilu oleh sekelompok orang yang tidak puas dengan kekalahan salah seorang Caleg yang mereka dukung. Kamis, (22/08/2024) Aksi massa ini hanyalah merupakan kegiatan simulasi Sispamkota (sistem pengamanan kota) yang dilaksanakan oleh Polres Belitung Timur menjelang akan dilaksanakannya pesta ...

Read More »

Polres Belitung Timur Melaksanakan Apel Gelar Pasukan Ops Mantap Praja Menumbing tahun 2024

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Polres Belitung Timur melaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Mantap Praja Menumbing 2024 yang dipimpin oleh Kapolres Belitung Timur AKBP Indra Feri Dalimunthe, S.H., S.I.K., M.H., di Halaman Depan Mapolres Belitung Timur, Jum’at (23/08/2024) Apel gelar pasukan Operasi Mantap Praja Menumbing tahun 2024 ini merupakan bentuk pengecekan akhir kesiapan personel maupun sarpras Operasi Mantap ...

Read More »

*Sempat Tertinggal, Tim Voli Putri Polda Babel Akhirnya Berhasil Kandaskan Tim Tuan Rumah Polda Kepri Dengan Skor 3-1*

Tren positif kembali didapatkan oleh Tim Voli Putri Polda Bangka Belitung di laga kedua Turnamen Voli Kapolri Cup Zona II Sumatra di Gor Sport Hall Temenggung Abdul Jamal Kepri, Kamis (22/8/24) sore.   Meski sempat tertinggal pada Set pertama, Tim Voli Putri Polda Bangka Belitung akhirnya berhasil membalikkan keadaan dan menang atas Tim Tuan Rumah Polda Kepulauan Riau (Kepri) dengan ...

Read More »

Polres Belitung Timur Melaksanakan Pencanangan Kampung Tangguh Anti Narkoba di Desa Sp. Tiga

Polres Belitung Timur-Hubungan Masyarakat, Manggar. Polres Belitung Timur melaksanakan kegiatan pencanangan kampung tangguh anti narkoba di Desa Simpang Tiga Kec. Simpang Renggiang Kab. Belitung Timur, Rabu(21/08/2024). Kegiatan dihadiri oleh Kapolres Belitung Timur AKBP Indra Feri Dalimunthe, S.H., S.I.K., M.H., Bupati Beltim yang diwakili oleh staf ahli Bidang Kemasyarakatan Bpk. Zikril, Kepala BNN Kab. Belitung Kompol Agus Handoko, S.H., Pabung TNI ...

Read More »

Polres Belitung Timur Melaksanakan Gladi Bersih Simulasi Sispamkota di Taman Kota Manggar

Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar. Kepolisian Resor Belitung Timur melaksanakan gladi bersih Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) guna mengamankan Pilkada serentak tahun 2024 di Kab. Belitung Timur. Kegiatan gladi bersih Sispamkota ini dilaksanakan di Taman Kota Manggar Kec. Manggar Kab. Belitung Timur. Rabu(21/8/2024). Sistem Pengamanan Kota atau Sispamkota ini merupakan sistem pengamanan komprehensif yang dilakukan oleh Polres Belitung Timur ...

Read More »