Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Damar, Polres Belitung Timur Lakukan kegiatan pengamanan kampanye pertemuan tatap muka oleh salah satu caleg di kab. Belitung Timur. Kegiatan dilaksanakan di Desa Mengkubang Kec. Damar Kab. Belitung Timur. Kamis(18/1/2024)Malam. Pengamanan yang dilakukan oleh Personel Polres Belitung Timur, diawali dengan pelaksanaan apel dan pengecekan jumlah personil guna mengamankan jalannya Kegiatan kampanye dialogis dan penyebaran ...
Read More »HEADLINE
Seorang Pemuda Pangkalpinang Diciduk Ditresnarkoba Polda Babel Usai Simpan Ganja Di Dua TKP
Direktorat Reserse Narkoba Polda Bangka Belitung kembali berhasil mengungkap kasus penyalahgunaan narkoba. Kali ini, seorang Pemuda berinisial AR alias Aceng diciduk usai menyimpan narkoba jenis ganja. Pemuda berusia 27 tahun ini diciduk Tim Subdit II saat berada disebuah rumah di Kelurahan Kacang Pedang Kecamatan Gerunggang Kota Pangkalpinang, Senin (8/1/24) malam. “Setelah digeledah, Tim menemukan 2 paket plastik kecil diduga narkotika ...
Read More »Polda Babel Minta Masyarakat Tingkatkan Pengawasan Terhadap Anak Pasca Diamankan Pelaku Pengeroyokan Di Pangkalpinang
Tim gabungan dari Jatanras Polda Babel dan Buser Naga Polresta Pangkalpinang berhasil mengamankan para pelaku pengeroyokan yang terjadi beberapa waktu lalu di Kelurahan Bukit Intan Kecamatan Girimaya Pangkalpinang. Sebanyak 4 orang pelaku berhasil diamankan oleh Tim Gabungan pada Rabu (17/1/14). “Sudah diamankan. Para pelaku kini sudah berada di Polresta Pangkalpinang,”kata Kabid Humas Polda Babel Kombes Pol Jojo Sutarjo, Kamis (18/1/24) ...
Read More »Usai Beraksi Di 3 TKP, Resedivis Curat Asal Pangkalpinang Diringkus Tim Jatanras Polda Babel
DG alias Dedi seorang resedivis kasus Pencurian dengan Pemberatan (Curat) kembali diringkus Tim 2 Opsnal Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum Polda Bangka Belitung. Pemuda berusia 23 tahun ini diringkus usai melakukan pencurian dibeberapa tempat kejadian perkara (TKP) diwilayah Pangkalpinang. Kabid Humas Polda Bangka Belitung Kombes Pol Jojo Sutarjo mengatakan pelaku diamankan saat berada dirumahnya di Kelurahan Air Itam Kecamatan Bukit Intan ...
Read More »Polres Belitung Timur Lakukan Patroli Gabungan Tiga Pilar di Kecamatan Manggar Untuk Ciptakan Kondusifitas Wilayah
Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Sebagai bagian dari strategi penguatan kamtibmas menjelang pelaksanaan tahapan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Polres Belitung Timur melaksanakan Patroli gabungan tiga pilar di wilayah Kecamatan Manggar, Belitung Timur. Rabu (17/1/2024). Malam Patroli tiga pilar ini dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Belitung Timur AKP Yandri C Akip, SH, MH serta melibatkan personel dari berbagai ...
Read More »Polres Belitung Timur Diserbu Oleh Puluhan Anak-Anak Dari TK Negeri Pembina Manggar
Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Polres Belitung Timur menerima kunjungan dan tatap muka dari siswa siswi TK Negeri Pembina Manggar dalam rangka Polisi Sahabat Anak, bertempat di Mapolres Belitung Timur. Rabu (17/01/2024). Kegiatan kunjungan tersebut bertujuan untuk memotivasi anak-anak agar lebih mengenal Polisi bukan sebagai sosok yang menakutkan tetapi mengenal Polisi sebagai sahabat anak dan juga sahabat masyarakat ...
Read More »PERSONEL POLSEK DENDANG LAKSANAKAN PENGAMANAN KAMPANYE DIALOGIS DI DUSUN BALOK RT 7 DESA BALOK
Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Dendang, Polres Belitung Timur Lakukan kegiatan pengamanan kampanye pertemuan tatap muka oleh salah satu caleg di kab. Belitung Timur. Kegiatan dilaksanakan di Dusun Balok RT 07 Desa Balok Kec. Dendang Kab. Belitung Timur. Selasa(16/1/2024)Malam. Pengamanan yang dilakukan oleh Personel Polres Belitung Timur, diawali dengan pelaksanaan apel dan pengecekan jumlah personil guna mengamankan jalannya ...
Read More »Kembali Berulah, Seorang Residivis Diringkus Tim Jatanras Usai Bobol Rumah Tetangga
Seorang residivis berinisial Ir alias Wawan (32) kembali berulah. Pasalnya, baru tahun 2021 lalu menjalani hukuman, Wawan harus kembali diciduk Tim 1 Opsnal Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum Polda Bangka Belitung. Pria asal Belinyu ini diketahui kembali melakukan pencurian dengan pemberatan (Curat) di Desa Mangkol Kecamatan Pangkalan Baru Kabupaten Bangka Tengah. “Wawan ini diringkus saat berada dirumahnya di Desa Mangkol Kecamatan ...
Read More »PERSONEL POLRES BELTIM LAKSANAKAN PENGAMANAN KAMPANYE DIALOGIS DI DUSUN KALIMOA DESA MEKAR JAYA
Polres Belitung Timur, Hubungan Masyarakat – Manggar, Polres Belitung Timur Lakukan kegiatan pengamanan kampanye pertemuan tatap muka oleh salah satu caleg di kab. Belitung Timur. Kegiatan dilaksanakan di Dusun Kalimoa Desa Mekar Jaya Kec. Manggar Kab. Belitung Timur. Senin(15/1/2024)Malam. Pengamanan yang dilakukan oleh Personel Polres Belitung Timur, diawali dengan pelaksanaan apel dan pengecekan jumlah personil guna mengamankan jalannya Kegiatan ...
Read More »*3 Pemuda Pelaku Curat Diciduk Tim Jatanras Polda Babel, Modus Pelaku Bobol Rumah Kosong*
Tim 2 Opsnal Subdit 3 Jatanras Ditreskrimum Polda Bangka Belitung berhasil meringkus 3 Pemuda pelaku tindak pidana Pencurian dengan Pemberatan (Curat). Ketiga pelaku yang diciduk yakni AA alias Agung (25) dan MB alias Baska (26) warga Perumnas Kace dan CSW alias Acong (25) warga Gabek Pangkalpinang. “Ketiganya ini diamankan pada Senin 15 Januari 2024 dini hari tadi dikediaman para pelaku,”kata ...
Read More »